Kambing Bakar Cairo yang Khas dan Menggoda

Kambing  Bakar Cairo (Foto: klik-eat.com)
Kambing Bakar Cairo (Foto: klik-eat.com)

Menjelajah kuliner Jakarta seolah tiada habisnya. Bagi penggemar olahan daging kambing, ada satu lagi tempat yang bisa menjadi alternatif pilihan, yakni Kambing Bakar Cairo. Jikalau bosan dengan menu kambing yang standar (semacam sate, gulai, tongseng, dan sop), tempat ini akan membawa anda  pada tingkat kenikmatan yang berbeda.

Baca Selengkapnya

error: