Berburu Kuliner Andalan Wonosobo: Mie Ongklok Pak Muhadi

Hujan gerimis yang menemani sepanjang perjalanan berakhir tepat saat mobil yang kami tumpangi memasuki Kabupaten Wonosobo. Hari sudah mulai beranjak sore dan udara Wonosobo yang sejuk kian membuat perut yang masih kosong sejak pagi ini minta segera diisi. Entah kebetulan atau memang sudah rezekinya dipertemukan, perhatian kami tersita pada satu warung makan cukup besar di … Baca Selengkapnya

Pecel Brongkos Bu Carik – Parakan

Pecel Brongkos Bu Carik Parakan

Brongkos Bu Carik adalah satu kuliner legendaris dari Parakan, sebuah kecamatan di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah. Kabarnya warung ini sudah ada sejak zaman penjajahan Belanda dan nama Carik sendiri diambil dari nama panggilan sang pendiri, almarhum Harjo Carik yang saat itu menjadi carik (sekretaris desa) di Desa Krasak, Kecamatan Parakan. Pengelola warung yang sekarang adalah generasi ketiga dari Bu Carik, kembar Widihastuti dan Widimulyani.

Baca Selengkapnya

error: